Hal penting lainnya adalah soal ketahanan terhadap udara. Toples yang kedap udara akan menjaga kue tetap renyah dan segar lebih lama.
Pastikan tutup toples dapat menutup dengan rapat.Jika memungkinkan, pilihlah toples dengan seal silikon untuk perlindungan ekstra.
Jika semuanya sudah dipertimbangkan, giliran menentukan bujet pembelian.
Toples dengan material dan desain yang lebih unik biasanya dihargai lebih mahal. Namun, jangan tergoda dengan harga murah jika kualitas toples diragukan.
Ingat, toples yang baik adalah ibarat investasi. Dengan perawatan yang tepat, benda ini dapat digunakan untuk Lebaran berikutnya atau momen-momen lainnya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Siap Sambut Lebaran, Ini Tips Memilih Toples Kue Kering yang Tepat
Baca Juga: Tips Mencegah Gula Pasir Basah di Toples, Contek 5 Cara ini Pasti Berhasil
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR