SajianSedap.com - Rendang merupakan salah satu makanan khas yang ada saat lebaran.
Makanan satu biasanya dibuat beberapa hari jelang lebaran.
Berbeda dengan makanan seperti opor dan sambal goreng, rendang ini memerlukan waktu yang lama untuk membuatnya.
Selain itu, rendang pun bisa disimpan lama.
Bahkan semakin lama rendang dimasak, hasilnya akan makin legit bumbunya.
Selain bumbu, komponen utama yang perli diperhatikan saat memaska rendang adalah daging.
Dalam memilih daging untuk rendang, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar hasil rendang menjadi lezat dan nikmat.
Berikut adalah beberapa tips yang dapat Anda ikuti:
Pilihlah daging sapi yang berwarna merah segar.
Warna merah yang cerah menandakan daging masih segar dan berkualitas.
Hindari daging yang terlihat kusam atau berbau tidak sedap.
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR