Selain menggunakan kedua bahan di atas, Anda juga bisa memanfaatkan sinar matahari.
Sinar matahari tidak hanya membantu membersihkan celana jeans, tetapi juga sangat efektif untuk menghilangkan bau tak sedap.
Jika celanamu tidak terkena noda, cobalah menggantungnya di luar ruangan selama 30 menit di bawah sinar matahari.
Sinar ultraviolet (UV) dari matahari akan membantu mengeringkan dan menghilangkan bau tak sedap pada material denim.
Namun, pastikan untuk mengecek cuaca agar celanamu tidak terkena hujan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Lebih Awet, Ini 5 Cara Membersihkan Celana Jeans Tanpa Mesin Cuci
Baca Juga: 3 Cara Menjemur Jeans agar Warnanya Tidak Pudar, Mudah Dilakukan Namun Banyak Dilupakan
Source | : | kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR