Walau belum pernah ke Prancis, kita bisa menikmati hidangan khasnya di rumah, lo. Resep French Bread Pudding ini salah satunya. Sarapan pasti terasa jadi lebih istimewa.
Durasi 80 menit
9 Porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat French Bread Pudding:
1. Filling: masak havermut, almon, kurma, jus jeruk, kayumanis, dan gula pasir sampai lembut dan kental. Sisihkan.
2. Tata irisan roti perancis di pinggan tahan panas yang dioles mentega.
3. Tuang setengah bagian filling. Tata lagi roti perancis. Tutup dengan sisa filling. Tutup lagi dengan irisan roti perancis.
4. Aduk telur, susu cair, gula pasir, vanili bubuk, dan pala bubuk dengan whisk sampai rata.
5. Tuang campuran telur perlahan. Diamkan 5 menit.
6. Oven 50 menit dengan suhu 150 derajat Celsius sampai matang dengan diberi sedikit air.
7. Biarkan puding sampai dingin di dalam cetakan. Keluarkan dari cetakan. Potong-potong dan sajikan.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | freelance1 |
Editor | : | freelance1 |
KOMENTAR