Tampilannya mungkin terlihat seperti tempe mendoan biasa. Tapi, resep Tempe Mendoan Ebi ini berbeda, karena tambahan ebi yang gurih pada bumbunya. Selamat mencoba dan siap-siap jatuh cinta.
Durasi 30 menit
20 Buah Porsi
Ingredients
Cara Membuat Tempe Mendoan Ebi:
1. Pelapis: aduk rata tepung terigu, tepung beras, tepung sagu, garam, merica bubuk, daun bawang, bumbu halus, dan santan.
2. Celup tempe satu per satu ke bahan pelapis.
3. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai matang.
4. Sambal petis: ulek bawang putih, cabai rawit merah, petis, garam, dan gula merah. Masukkan air hangat sedikit-sedikit. Tambahkan kecap manis. Aduk rata.
5. Sajikan mendoan dengan sambal petis.
Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga: Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca juga: Sajian Di Meja Makan Makin Istimewa Dengan Udang Tempura)
Penulis | : | freelance2 |
Editor | : | freelance2 |
KOMENTAR