Mari kita buat chiffon roti pandan.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
Cara Membuat Chiffon Roti Pandan:
1. Roti, aduk rata tepung terigu, gula pasir, dan ragi instan.
2. Tambahkan telur dan susu cair. Uleni sampai kalis. Masukkan margarin dan garam. Uleni hingga elastis.
3. Diamkan selama 30 menit. Kempiskan adonan.
4. Bulatkan kembali. Diamkan 10 menit. Giling memanjang. Tabur isi. Gulung dan padatkan. Letakkan di loyang loaf ukuran 26x10x7 cm yang dioles margarin dan dialas kertas roti. Diamkan 55 menit hingga mengembang.
5. Chiffon, campur tepung terigu dan gula pasir halus. Aduk rata. Sisihkan.
6. Campur talas, santan, air daun suji, kentang, pasta pandan, dan minyak goreng. Masukkan ke dalam campuran terigu sambil diaduk rata. Tambahkan kuning telur. Aduk rata. Sisihkan.
7. Kocok putih telur dan garam hingga setengah mengembang. Masukkan gula sedikit-sedikit sambil dikocok hingga mengembang.
8. Masukkan sedikit-sedikit ke dalam campuran tepung sambil diaduk rata.
9. Tuang ke atas roti yang sudah mengembang. Taburkan keju.
10. Oven dengan api bawah suhu 180 derajat Celsius 35 menit hingga matang. (Kn)
Untuk 12 potong
Baca juga:
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR