Cake kacang gula palem, perpaduan kacang dan gula palem menghasilkan cake lezat dan harum. Yuk simak resepnya.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
Cara Membuat Cake Kacang Gula Palem:
1. Kocok margarin, gula palem, dan gula pasir halus sampai lembut. Masukkan telur satu per satu bergantian dengan sebagian tepung terigu sambil diayak dan dikocok rata.
2. Masukkan sisa tepung, baking powder bergantian dengan susu cair sambil diayak dan dikocok rata. Tambahkan kacang bubuk. Aduk rata.
3. Ambil 1/3 bagian adonan. Tambahkan larutan cokelat. Aduk rata.
4. Tuang sedikit adonan putih di dalam cetakan muffin sedang yang dialas cup kertas. Tuang adonan cokelat. Tuang kembali adonan putih.
5. Oven dengan api bawah suhu 180 derajat Celcius 25 menit sampai matang.
6. Toping, kocok buttercream sampai lembut. Tambahkan cokelat masak putih. Kocok rata.
7. Ambil satu buah cake. Oleskan buttercream. Taburkan kacang. (Dn)
Untuk 16 buah
Baca juga:
KOMENTAR