robertus
TUMIS TEMPE CINCANG JAMUR
Tumis
tempe cinacang
jamur , sayur praktis nan lezat untuk santap keluarga. Yuk kunjungi resepnya.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
Bahan: 300 gram tempe, cincang kasar 100 gram jamur merang , diiris 2 siung bawang putih , iris 4 butir bawang merah , iris 3/4 sendok teh garam 1/2 sendok teh gula 50 ml air 1 sendok makan minyak goreng untuk menumis Cara Membuat Tumis Tempe Cincang Jamur: 1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum. 2. Masukkan jamur merang, dan tempe. Aduk hingga rata.Tambahkan garam dan gula pasir. Aduk hingga rata. 3. Tuang air. Aduk hingga matang dan meresap. (Er)
Untuk 4 porsi
Baca juga:
robertus
TUMIS TEMPE CINCANG JAMUR
OSENG TEMPE AMPELA
robertus
TUMIS TEMPE CINCANG JAMUR
TUMIS TEMPE CABAI GENDOT
robertus
TUMIS TEMPE CINCANG JAMUR
TUMIS TEMPE BUMBU MERAH
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
3 Langkah Memasak Nasi Goreng Tanpa Kecap Seenak Restoran Chinese Food
KOMENTAR