Siraman saus selalu membuat olahan ayam kita jadi lebih lezat. Ayam Panggang Saus Jamur ini, misalnya, kelezatannya ganda, dari ayam yang bumbunya meresap sampai ke dalam sampai saus jamurnya,
Durasi 75 menit
2 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Ayam Panggang Saus Jamur:
1. Rebus air, bawang putih, jahe, kecap asin, kecap inggris, kecap manis, garam, dan merica hingga mendidih.
2. Masukkan ayam. Masak hingga bumbu meresap.
3. Oven dengan api dibawah dengan suhu 190 derajat Celsius selama 30 menit hingga kecokelatan dan matang.
4. Saus, tumis bawang putih sampai harum. Tambahkan jamur. Aduk sampai layu.
5. Tambahkan terigu. Aduk sampai bergumpal. Tuangkan kaldu sedikit-sedikit sambil diaduk sampai licin. Bubuhi garam, merica bubuk dan pala bubuk. Aduk sampai meletup-letup.
6. Sajikan ayam bersama saus. (Ri)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR