Roti bisa saja diisi dengan bahan sederhana seperti meises. Tetapi ayo kita bentuk dengan unik supaya roti tampil menarik. Seperti Roti Gulung Meises yang cantik ini, wajib kita coba buat di rumah.
4. Giling sambil dibentuk segitiga. Taburkan meises menyebar. Gulung. Lengkungkan hingga berbentuk kaki kuda. Letakkan di atas loyang yang dioles margarin. Diamkan 60 menit sampai mengembang.
5. Oles dengan bahan olesan. Oven dengan api bawah suhu 190 derajat Celsius 10 menit sampai matang.
KOMENTAR