Telur puyuh tak hanya lezat dibuat sate atau dibumbui saja. Dipepes dengan dibungkus tum juga tak kalah bikin lidah berdecak bahkan sebelum disantap, seperti Tum Telur Puyuh ini.
Durasi 45 menit
5 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Tum Telur Puyuh:
1. Aduk bumbu halus, garam, telur puyuh, ayam, dan santan.
2. Ambil selembar daun pisang. Sendokkan campuran telur puyuh. Selipkan daun salam, cabai hijau, dan cabai rawit.
3. Bungkus bentuk tum. Semat dengan lidi.
4. Kukus di atas api sedang 30 menit hingga matang. (By)
(Baca juga: 5 Olahan Kentang Lezat Untuk Sarapan )
(Baca juga: Jus Sayur Untuk Keluarga Bisa Jadi Super Enak Kalau Tahu Tips Pintar Mengolahnya )
(Baca juga: Resep Mangut Gurih dan Lezat Khas Pekalongan )
(Baca juga: Seblak Ceker Kari Pedas, Lezat Dengan Aroma Kari Nan Sedap )
(Baca juga: Wajib Cicip Hayam Masak Habang Khas Riau )
KOMENTAR