Masih punya stok daging di rumah? Yuk, kita olah ala rumahan dengan resep Brongkos ini. Sedapnya sajian sayur dan daging berkuah hitam ini pasti akan bikin kangen siapa pun yang pernah mencicipinya.
Durasi 60 menit
8 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Brongkos:
1. Rebus 1.000 ml air, daging sampai empuk. Ambil kaldunya 500 ml. Sisihkan.
2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, dan lengkuas sampai harum.
3. Masukkan daging. Aduk hingga terbalut bumbu. Tuang kaldu dan santan. Tambahkan garam dan gula. Masak sambil diaduk sampai mendidih.
4. Tambahkan kacang tolo, labu siam, dan buncis. Masak sampai bumbu meresap.
(Baca juga: Ingin Panjang Umur? Perbanyak Mengonsumsi Jamur Shitake yang Berkhasiat Mujarab Ini! )
(Baca juga: Pasta Beef Bacon, Hidangan Itali Yang Bisa Jadi Sarapan Dan Bekal Nikmat )
(Baca juga: Soun Goreng Sayuran, Sarapan Sederhana Tapi Pasti Disuka )
(Baca juga: Udang Goreng Cornflake, Renyah dan Lezatnya Tak Terduga )
(Baca juga: Ini Dia Cara Mudah Memasak Semur Iga Lezat, Cuma Dengan Empat Langkah )
KOMENTAR