Menjelang Hari Raya, siapkan sajian cantik nan lezat untuk kerabat dekat. Cake Lapis Sarikaya Pandan ini sangat layak dibuat. Tampilannya sebanding dengan rasanya yang lezat.
Durasi 120 menit
12 potong Porsi
Ingredients
Cara Membuat Cake Lapis Sarikaya Pandan:
1. Panaskan margarin. Matikan api. Tambahkan potongan cokelat masak putih. Aduk sampai cokelat larut. Masukkan santan. Aduk rata. Sisihkan.
2. Kocok telur, gula pasir, dan emulsifier sampai mengembang.
3. Tambahkan tepung terigu sambil diayak dan diaduk rata.
4. Masukkan campuran margarin dan garam. Tuang di dalam loyang bulat diamter 20 cm tinggi 7 cm yang dialasi kertas roti tanpa dioles margarin.
5. Kukus di atas api sedang 30 menit sampai matang.
6. Belah cake 3 bagian. Ambil selembar cake oleskan selai sarikaya. Tutup dengan cake. Oleskan selai. Tutup dengan cake. Oleskan bagian atasnya dengan krim. Taburkan cake pandan. (Dn)
(Baca juga: Tips Penting Membuat Selai Nanas Isi Nastar )
(Baca juga: Mengenal Diet Ketogenik yang Sedang Naik Daun)
(Baca juga: Kue Kering Cheese Ball Ini Wajib Buat Untuk Pecinta Keju )
(Baca juga: Thumbprint Cookies, Solusi Membuat Kue Kering Kalau Enggak Punya Cetakan)
(Baca juga: Cicipi Timlo Khas Solo Yang Lezat)
KOMENTAR