Daging yang ditumis dalam bumbu membuat rawon sedikit berbeda penyajiannya. Rasa sedapnya membuat menu ini sangat layak disajikan di akhir pekan. Mari ikuti resep lengkap Rawon Blora berikut ini.
Durasi 75 menit
5 porsi Porsi
Ingredients
Bahan: 400 gram daging sandung lamur , potong-potong 2 x 3 cm 2 lembar daun salam 2 cm jahe, dimemarkan 2 cm lengkuas, dimemarkan 1 sendok makan garam 1 1/2 sendok teh gula merah 500 ml santan kental dari 1 butir kelapa 1.000 ml santan dari sisa perasan santan kental 50 gram daun melinjo 1 sendok teh air asam jawa (dari 1 sendok teh asam jawa dan 1 sendok makan air) 2 sendok makan minyak untuk menumis Bumbu halus: 4 buah keluak , diseduh air panas 3 siung bawang putih 8 butir bawang merah 4 butir kemiri 2 cm kunyit, bakar Cara Membuat Rawon Blora:
Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, jahe, dan lengkuas sampai harum. Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna.
2. Masukkan santan encer sedikit demi sedikit, garam, dan gula merah. Masak sampai daging empuk
3. Tambahkan sentan kenal. Biarkan mendidih.
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Daftar Service Center Kompor Gas Sanken di Wilayah Jabodetabek
KOMENTAR