Resep Fillet Ayam Pedas di Buluh merupakan menu khas tradisional yang kaya bumbu rempah. Cita rasa pedasnya bisa bikin makan siang makin bergairah.
Durasi 60 menit
4 bungkus Porsi
Ingredients
Cara Membuat Fillet Ayam Pedas di Buluh:
1. Lumuri ayam dengan 1/2 sendok teh garam dan 1 sendok teh air jeruk nipis. Diamkan 30 menit.
2. Aduk rata ayam, garam, gula pasir, minyak, bumbu iris, dan cabai rawit.
3. Lapisi bagian dalam bambu dengan daun pisang. Masukkan campuran ayam ke dalam bambu sedikit ditekan. Tutup dengan daun pisang.
4. Bakar sampai matang. (Kn)
(Baca juga: Kue Apem Cokelat Meises, Cocok Untuk Sarapan Esok)
(Baca juga: BOLU KEJU LEMBUT)
(Baca juga: Tiga Langkah Memasak Nasi Goreng Petai yang Harumnya Bikin Ingin Nambah)
(Baca juga: CAKE ULTAH MOBIL)
(Baca juga: AYAM SANTAN MASAK PEDAS)
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR