Puding Zebra
Puding unik satu ini selintas terlihat sulit dibuat.
Tapi kuncinya ada pada teknik penuangan bagian demi bagian puding.
Dalam sekejap, puding zebra bisa Anda sajikan untuk keluarga di rumah.
Paduan rasa moka dan cokelatnya bikin lidah langsung dimanjakan.
Simak resepnya di sini.
Molten Chocolate Puding
Puding juga bisa dibuat berlava sehingga ketika diiris ada bagian yang meleleh lezat.
Simak resep Molten Chocolate Puding yang pasti akan disukai semua orang di rumah ini.
Membuatnya bersama keluarga tercinta pastinya akan lebih seru.
Nah, membuat camilan dengan 5 resep puding cokelat ini dijamin mudah dan enak hasilnya, bukan?
Tunggu apa lagi, mari segera kita coba!
(Baca juga: Resep Jitu Membuat Brownies Kukus Keju Enak Ini Wajib Dicoba)
(Baca juga: Sentiling, Kue Tradisional Dari Singkong Yang Kenyal dan Lezatnya Enggak Pernah Membosankan)
KOMENTAR