Sop kimlo bisa tampil lebih wow dengan resep Sop Kimlo Rolade ini. Kehadiran rolade lezat di dalam kuah yang segar membuat sajian ini terasa lebih spesial. Pasti mencuri perhatian saat dihidangkan.
Durasi 60 menit
6 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Sop Kimlo Rolade:
1. Aduk bahan rolade kecuali telur dadar. Oleskan di atas telur dadar. Gulung. Bungkus plastik. Tusuk-tusuk. Kukus sampai matang. Potong-potong.
2. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan jahe sampai harum.
3. Tuang ke dalam rebusan kaldu ayam dan selederi. Aduk rata.
4. Masukkan wortel. Masak sampai mendidih. Masukkan jamur kuping dan sedap malam. Aduk rata.
5. Tambahkan kecap ikan, kecap asin, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata. Masak sampai matang.
6. Menjelang diangkat, masukkan soun dan rolade. Aduk rata.
(Baca juga: Empal Gepuk Pedas Ini Siap dalam 1 Jam)
(Baca juga: Tak Perlu Membeli Lontong Sayur, Membuatnya Sendiri Ternyata Mudah)
(Baca juga: Resep Jitu Membuat Brownies Kukus Keju Enak Ini Wajib Dicoba)
(Baca juga: Tips Pastel Renyah Tahan Lama Untuk Hidangan Berbuka Yang Pasti Diserbu)
(Baca juga: Yuk, Belajar Membuat Kulit Pai Cantik untuk Pai Susu sampai Pai Buah Segar)
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR