(Baca juga: 4 Artis Indonesia Ini Rela Tidak Makan Nasi Demi Langsing, Bagaimana Hasilnya?)
(Baca juga: Yuanita Christiani Alami Pengalaman Buruk di Tempat Makan Favoritnya, Bikin Mual!)
2. Masukkan dalam freezer
Mau tahan lebih lama lagi?
Segera masukkan roti ke dalam freezer.
Roti yang beku bisa bertahan kelembutannya sampai semingg, lo.
Begitu akan dimakan, keluarkan di suhu ruang selama setengah jam, lalu roti akan kembali lembut.
Cara ini harus dilalukan saat roti masih lembut, ya.
Jangan menunggu roti sisa berhari-hari baru dimasukkan ke dalam freezer.
Sudah terlambat, roti tidak akan bisa lembut lagi.
Hal ini juga berlaku untuk roti tawar.
Kadang, kita punya sisa roti tawar di rumah.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR