1 sendok makan air asam jawa, dari 1/2 sendok teh asam jawa dan 2 sendok makan air, larutkan
5 sendok makan minyak untuk menumis
500 ml minyak untuk menggoreng
Bumbu Tumbuk Kasar:
8 buah cabai merah besar
4 buah cabai merah keriting
3 siung bawang putih
3 butir bawang merah
Cara Membuat Balado Telur Puyuh:
1. Goreng telur puyuh dalam minyak yang sudah dipanaskan diatas api sedang sampai berkulit.
2. Tumis bumbu tumbuk kasar, daun jeruk, dan serai sampai harum. Tambahkan tomat. Aduk sampai layu.
3. Masukkan telur puyuh, garam, gula pasir, dan air asam jawa. Masak sampai matang.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Editorial Sajian Sedap |
Editor | : | Editorial Sajian Sedap |
KOMENTAR