SajianSedap.grid.id – Semua yang dimasak bumbu bali bisa dipastikan lezat.
Termasuk Udang Bumbu Bali satu ini.
Kerenyahan udang tampil maksimal dengan balutan bumbu yang sedap.
Resep jitunya sudah kami siapkan berikut ini.
Durasi: 45 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
500 gram udang ukuran sedang, kerat punggungnya
1/2 sendok makan air jeruk nipis
1/2 sendok teh garam
1 lembar daun salam
3 lembar daun jeruk, buang tulangnya
1 sendok makan kecap manis
1/2 sendok teh garam
1 sendok teh gula merah sisir
1 sendok makan air asam jawa dari 1 sendok teh asam jawa dan 2 sendok makan air 200 ml air
4 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
5 buah cabai merah besar, buang bijinya
1/2 sendok teh terasi goreng
10 butir bawang merah
6 siung bawang putih
3 buah cabai merah keriting
1 buah tomat merah
1 cm jahe
BACA JUGA: Menghilangkan Lemak di Perut Menggunakan Bawang Putih, Begini Caranya!
BACA JUGA: Demi 2 Juta, Karyawan Ashanty Rela Makan Samyang Campur 200 Cabai!
BACA JUGA: Pantas Chelsea Olivia Jadi Hobi Masak, Dapur Rumahnya Saja Idaman Semua Orang!
BACA JUGA: Siap-Siap Terkejut dengan Lezatnya Sayur Terong Ini, Enak Banget Dimakan dengan Nasi Hangat
BACA JUGA: Wow! Seisi Rumah Lebih Semangat Makan Karena Renyahnya Bala-Bala Jagung Kangkung
Penulis | : | Editorial Sajian Sedap |
Editor | : | Editorial Sajian Sedap |
KOMENTAR