Cara makannya pun terbilang cepat dan tidak makan banyak waktu.
2. Taurus
Kalau urusan bereksperimen dengan makanan, maka Taurus lah jagoannya.
Mereka senang mencoba makanan yang belum pernah dicoba sebelumnya dan tidak ragu untuk membayar mahal.
Pokoknya, makanan adalah segalanya bagi Taurus.
Untuk itu mereka sering memiliki masalah dengan berat badan atau kesehatan karena kebiasaannya ini.
BACA JUGA: Enggak Gengsi! Nana Mirdad Tunjukkan Makannya Lebih Banyak Daripada Suami, Ampun Porsinya
3. Gemini
Bagi Gemini, yang terpenting bukan makan.
Tapi bagaimana semua orang berkumpul saat makan dan mengobrol satu sama lain.
Gemini juga lebih suka makanan rumahan dan tidak cerewet dalam urusan makanan.
Oh iya, katanya para Gemini juga jago masak, lo!
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR