SajianSedap.id - Tak perlu banyak bahan untuk menyajikan hidangan nan lezat di meja makan.
Baked Tuna Potato ini salah satunya karena kelezatannya sulit ditolak.
Simak cara membuatnya dengan resep berikut ini.
Durasi: 40 menit
Sajian : 6 buah Porsi
Bahan :
3 buah kentang, belah 2 bagian, kukus setengah matang
6 butir telur puyuh
Bahan isi:
1 kaleng tuna kaleng
100 gram kentang, dari kentang sisa kerukan, haluskan
1/4 buah bawang bombay, cincang halus
2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1 sendok makan keju parmesan
Cara Membuat Baked Tuna Potato:
1. Isi, aduk rata semua bahan isi kecuali keju. Sisihkan.
2. Ambil satu buah kentang. Sendokkan isi. Taburkan keju.
3. Pecahkan 1 butir telur di atasnya.
4. Oven dengan api bawah suhu 170 derajat Celsius 25 menit sampai matang.
BACA JUGA: Putra Dukun Bejat yang Sekap Perempuan Selama 15 Tahun Ungkap Pantangan Makanan Tak Biasa Ayahnya
BACA JUGA: Kunyah Bawang Putih Sebelum Berhubungan Seksual, Khasiatnya Dahsyat!
BACA JUGA: Selalu Bergaya Mewah Maksimal, Yuni Shara Enggak Malu, Lo, Makan Soto Di Tempat Seperti Ini
BACA JUGA: Liburan di Bali, John Legend Jatuh Cinta sampai Rela Antri Demi Makanan Indonesia Ini
BACA JUGA: ART-nya Kabur, Lucinta Luna Langsung Pecat Lewat Instagram Story!
KOMENTAR