Dilihat dari instagram story sang putra, Azriel Hermansyah, Anang ternyata tengah gemar berlama-lama di dapur.
Alasannya, Anang sedang super hobi meracik mi instan sendiri.
Ternyata, Ayah dari 4 orang anak ini memang tidak bisa memasak sama sekali.
Tapi, Ia mengaku paling jago kalau masak mi instan.
Itulah sebabnya, belakangan, Anang sering tertangkap kamera memasak mi instan untuk keluarganya.
BACA JUGA: Sarapan Esok Pasti Makin Sehat dan Nikmat Kalau Menyantap Dadar Brokoli Isi Ketan
Pernah satu kali Ia sengaja memasak mi instan untuk dicoba Ashanty.
Anang Hermansyah ternyata punya resep racikan rahasia yang jadi andalannya sejak masih ngekos dulu.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR