3. Alpukat
Buah satu ini merupakan pangan yang mengandung vitamin E dan membantu mencegah pemecahan kolagen dalam tubuh.
Selain itu, alpukat mengandung lemak yang bermanfaat untuk kulit dan meningkatkan produksi kolagen.
Pakar merekomendasikan makan setengah buah alpukat agar kesehatan kulit bisa terjaga sejak dini.
4. Tomat
Tomat mengandung lycopene, yakni zat kimia antioksidan yang melindungi kulit dari sinar UV.
Lycopene juga bermanfaat untuk menstimulasi sintesis kolagen.
Oleh karena itu, satu gelas jus tomat begitu disarankan untuk dikonsumsi setiap harinya.
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR