Sajiansedap.id - Makanan pedas memang memiliki cita rasa yang istimewa.
Terlebih bagi mereka yang doyan makan makanan pedas.
Makanan pedas sangat digemari oleh sebagian besar masyarakat Indonesia.
Baca Juga : Enggak Cuma Lezat, Mi Goreng Telur Asin Ini Juga Super Praktis Dibuat
Makan apapun akan terasa enak kalau dipadukan dengan sambal dan akan terasa kurang saat makan tanpa ada sambal.
Salah satu penikmat kuliner pedas adalah aktor serta atlet judo Joe Taslim.
Saking sukanya dengan makanan bercita rasa pedas, ia sampai membawa sambal tiap kali bepergian ke luar negeri.
Tak tanggung-tanggung, Joe selalu membawa sambal dalam jumlah banyak.
"Biasanya bawa sambal, bawa banyak. Kadang-kadang sampai pulang ke Indonesia masih ada," ujar penyuka aneka sambal ini dalam wawancara di sebuah kafe kopi di Kemang Raya, Jakarta Selatan, beberapa hari lalu.
Baca Juga : Wow! Tidak Disangka Rahasia Awet Muda Ada di 5 Makanan Kaya Kolagen Ini
Lebih lanjut Joe mengatakan bahwa dirinya membawa sambal dalam jumlah banyak dikarenakan takut kehabisan.
Joe Taslim mengatakan bahwa rasa pedas merupakan pembangkit selera makan.
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
Source | : | grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR