SajianSedap.id - Siapa sangka, warna pisang ternyata menentukan kandungan gizinya, lo.
Bahkan #SahabatBuah dan #SahabatSayur juga harus tahu kalau ada warna pisang yang dipercaya bisa sembuhkan kanker.
Buah pisang merupakan salah satu jenis buah yang sangat mudah dijumpai di berbagai tempat.
Buah ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh, karena dipercaya mengandung Karbohidrat, Vitamin C, Potassium, dan Vitamin B6.
Baca Juga : Resep Membuat Putu Mayang Pisang, Enak dan Bikin Ketagihan
Namun tahukah Anda jika ternyata beda warna pada buah pisang ternyata memiliki kandungan berbeda-beda.
Sama halnya dengan gambar yang di perlihatkan di atas, pisang memiliki jenis warna berbeda-beda.
Secara sederhana, pisang dengan warna hijau adalalh pisang yang belum masak, dan ketika mulai masak akan mulai berubah menjadi kuning muda dan ketika sudah masak berubah lagi menjadi kuning tua.
Baca Juga : Resep Membuat Sate Pisang Goreng Lapis Keju & Cokelat, Kudapan Manis Yang Pasti Diserbu Keluarga