Rano Karno Derita Batu Empedu, #SahabatSayur dan #SahabatBuah Bisa Cegah dengan Konsumsi Makanan Ini!

By Lena Astari, Jumat, 17 Mei 2019 | 08:15 WIB
Buat Rano Karno Menderita, #SahabatSayur dan #SahabatBuah Bisa Cegah Batu Empedu dengan Konsumsi Makanan Ini! (Kolase Kompas.com, Pixabay)

Kandung empedu bekerja dengan hati untuk mengeluarkan racun dari tubuh.

Untuk mencegah kolesterol dan kalsium dari mengkristal dan membentuk batu-batu empedu, kantong empedu dan hati harus didetoksifikasi secara teratur.

Mengonsumsi buah dan sayuran yang mengandung alkali seperti lemon, apel, bit, seledri, dan tomat mengurangi peradangan dan mendetoksifikasi hati dan kantong empedu.

Baca Juga : Gara-gara Durian, 550 Orang Dievakuasi dan Pemadam Kebakaran pun Datang! #SahabatBuah Tak Habis Pikir!

Apel diketahui memiliki manfaat paling efektif karena mengandung sejumlah besar pektin, yang tidak hanya melembutkan batu-batu empedu yang sudah ada tetapi juga mencegah terbentuknya batu-batu baru.

3. Makanan kaya lemak sehat

Makanan kaya lemak sehat seperti ikan dan minyak zaitun bisa mengurangi kadar kolesterol dan karenanya risiko kandung empedu.

Baca Juga : Enggak Sempat Makan Berat Saat Sahur? 5 Jenis Buah Ini Bisa Jadi Penambah Energi #SahabatBuah Saat Puasa