Mari, langsung simak apa penyebab ketupat jadi lembek!
1. Pengisian yang terlalu sedikit
Coba perhatikan banyaknya beras yang dimasukkan ke dalam kulit ketupat.
Kita harus mengisi beras sebanyak 3/4 atau 75% dari volume kulit ketupat, ya!
Baca Juga: Tips Membuat Ketupat Antigagal untuk Lebaran! Dijamin Berhasil
Kalau kurang dari takaran tersebut, kemungkinan ketupat akan lembek bisa sangat besar karena kelebihan air.
Sedangkan kalau mengisi lebih atau sampai penuh, maka ketupat bisa masih berisi bulir beras karena tidak cukup menyerap air.
2. Perebusan terlalu lama
Merebus ketupat memang membutuhkan waktu yang lama.
Tapi jangan sampai terlalu lama.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini