Cara Membuat Sate Taichan yang Enak ini Gampang Banget Ditiru

By Dwi, Kamis, 20 Juni 2019 | 13:45 WIB
Cara Membuat Sate Taichan yang Enak, Ini Dia 5 Kunci Utamanya (Kompas.com)

Versi pertama menghaluskan dua bahan ini dulu baru kemudian ditumis bersama minyak sampai matang.

Versi kedua, cabai rawit dan bawang putihnya direbus dulu baru kemudian dihaluskan.

Keduanya sama-sama enak jadi sesuaikan saja dengan selera keluarga.

5. Sertakan Bawang Putih Goreng dan Jeruk Nipis

Terakhir, saat disajikan jangan lupa sertakan bawang putih goreng dan jeruk nipis.

Kedua bahan ini akan memberi aroma dan rasa lebih sedap lagi pada sate taichan.

Mudah banget kan cara membuat sate taichan paling enak dan paling mudah ini?

Baca Juga: Resep Sate Poffertjes Duo Isi yang Cantik Ini Bikin Tamu Di Rumah Langsung Terpikat