SajianSedap.com - Begini cara memasak hati sapi agar tidak keras.
Yuk, bersama intip cara memasak hati sapi agar tidak keras untuk Idul Adha nanti.
Jangan sampai ragu mencontek cara memasak hati sapi agar tidak keras ini, ya.
Baca Juga: Kumpulan Resep Sayur Asem: Tinggal Cemplung Langsung Jadi, Bikin Ibu Muda Dipuji Mertua
Memasak hati sapi memiliki trik tersendiri karena teksturnya yang berbeda dengan daging sapi.
Cara pengolahan yang salah hanya akan membuat tekstur hati sapi menjadi keras, walaupun sudah direbus beberapa kali.
Tidak mau kan, hasil masakan hati sapi jadi keras?
Nah, agar hidangan Anda jadi semakin lezat, yuk, simak langkah mengolah hati sapi berikut ini!