Salah Besar Kalau Potong Tumpeng dari Puncaknya! Ternyata Begini Cara Benar Sesuai Filosofinya

By Farah K, Kamis, 15 Agustus 2019 | 17:30 WIB
Nasi kuning tumpeng (Bobo)

Cara Makan Tumpeng yang Benar

Menurut keterangan dari Murdjati, berikut cara makan tumpeng yang benar.

1. Bersama-sama, makan tumpeng menggunakan tangan dan mulai dari bawah.

2. Lalu, puncaknya akan turun hingga akhirnya puncak tersebut menjadi satu dengan dasarnya yang berarti manunggaling kawulan Gusti.

Artinya adalah Sang Pencipta tempat kembali semua mahluk.

Baca Juga: Sibuk Buat Bekal dan Kuncirin Anak, Penampilan Seadanya Ayu Ting Ting Saat Antar Bilqis Sekolah Jadi Sorotan

3. Jika merasa tak mau makan tumpeng dengan tangan, menggunakan sendok diperbolehkan.

4. Jadi, makan tumpeng dari bagian bawah, tidak memotong puncak tumpeng.

Jadi bagaimana, Sase Lovers?

Apakah selama ini Anda salah memotong tumpeng?

#GridNetworkJuara