Tak Disangka, Kebiasaan Ini Ternyata Bisa Membahayakan Ginjal! Salah Satunya Konsumsi Suplemen

By Refina Jasmine, Minggu, 8 September 2019 | 15:30 WIB
Mudah Ditemukan, Minuman Ini Terbukti Ampuh Membantu Tubuh untuk Membersihkan Ginjal Secara Alami (Tribunnews)

SajianSedap.com - Ginjal merupakan salah satu organ tubuh yang punya tugas penting bagi kesehatan kita.

Maka dari itu, penting untuk kita menjaganya dengan baik.

Namun siapa sangka, ternyata kebiasaan ini bisa membahayakan kesehatan ginjal!

Salah satunya adalah konsumsi suplemen.

Baca Juga: Dulu Banting Tulang Jual Gorengan, Nasib Artis Tampan Ini Bikin Kaget, Kondisi Rumahnya Jadi Sorotan!

Kebiasaan yang kita anggap biasa saja, tanpa kita sadari ternyata bisa berbahaya bagi ginjal kita.

Jika ada kerusakan pada ginjal maupun hanya sedikit, tentunya bisa berakibat fatal.

Bila ginjal tidak bisa bekerja dengan maksimal, besar kemungkinannya untuk kita bisa berpotensi derita penyakit kronis. 

Contohnya seperti penyakit jantung atau gagal ginjal yang memerlukan cuci darah atau cangkok ginjal.

Baca Juga: Disebut-sebut Kendalikan Syahrini, Sifat Asli Aisyahrani Terbongkar Ketika SusterTak Menyahut Saat Disuruh Suapi Anak

Melansir Reader's Digest via Intisari, berikut tujuh kebiasaan buruk yang merusak ginjal kita: