4 Langkah Mudah Membuat Daging Ikan Patin Tidak Hancur Saat Dimasak, No. 2 Terlalu Sering Diabaikan

By Raka, Minggu, 8 September 2019 | 13:45 WIB
4 Langkah Mudah Membuat Daging Ikan Patin Tidak Hancur Saat Dimasak, No. 2 Terlalu Sering Diabaikan (Sajian Sedap)

Apalagi kalau dimasak dengan kuah.

Tidak mau kan, bentuk ikan patin jadi hancur?

Untuk itu, jangan sampai melewatkan tips yang satu ini agar ikan patin tidak hancur saat dimasak.

1. Jangan Potong Terlalu Kecil

Baik untuk digoreng atau dimasak kuah, jangan potong ikan patin terlalu kecil.

Potongan yang terlalu kecil akan membuat daging ikan patin jadi lebih mudah hancur saat dibolak-balik.

Untuk itu, potong dengan ukuran yang besar.

Idealnya, ikan maksimal dibagi menjadi 3 bagian.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini

 

 Baca Juga: Resep Ikan Patin Kuah Tempoyak Enak yang Sukses Bikin Nagih!