Resep Ayam Goreng Gandum Enak, Gurih dan Renyahnya Bikin Keluarga Makan Dengan Lahap

By Dwi, Selasa, 24 September 2019 | 16:00 WIB
Resep Ayam Goreng Gandum Enak, Gurih dan Renyahnya Bikin Keluarga Makan Dengan Lahap (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com - Resep Ayam Goreng Gandum ini tak cuma praktis dibuat.

Ayam Goreng Gandum juga punya rasa unik yang bikin ketagihan.

Kalau sudah ada Ayam Goreng Gandum ini di meja makan, keluarga pasti makan dengan lahap.

Baca Juga: Kumpulan Resep Ayam Goreng Ini Bikin Ayam Goreng Nggak Cuma Gitu-gitu Aja

Waktu: 45 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:300 gram paha ayam fillet, potong kotak 2 cm, memarkan1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1 sendok teh air jeruk lemon

Bahan Pencelup:100 gram tepung beras2 butir telur asin mentah, potong-potong merahnya, kocok rata2 butir telur, kocok lepas50 ml air2 buah cabai merah besar, buang biji, potong kotak kecil1 siung bawang putih, cincang halus1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk

Bahan Pelapis:50 gram tepung sagu300 gram havermut

Bahan Taburan:25 gram bawang putih goreng, remahkan

Cara membuat Ayam Goreng Gandum:

1. Lumuri ayam, garam, merica bubuk, dan air jeruk lemon. Diamkan 15 menit.