Selalu Makan Buah Sebelum Tidur? Mulai Hari Ini Jangan Dilakukan Lagi karena Justru Bisa Datangkan Hal Berbahaya ini

By Raka, Senin, 25 November 2019 | 12:45 WIB
Selalu Makan Buah Sebelum Tidur? Mulai Hari Ini Jangan Dilakukan Lagi karena Justru Bisa Datangkan Hal Berbahaya ini (Gennadii Kondratiev)

Salah satu jenis buah yang paling baik dan rendah gula adalah berries.

Semakin gelap warna berries, semakin tinggi kandungan antioksidannya.

Konsumsi buah yang dikombinasikan dengan sayur untuk dijadikan jus juga bisa menjadi opsi sehat lainnya.

Baca Juga: Sayang Banget Kalau Cuma Dimakan, Buah Ini Bisa Jadi Masker yang Ampuh Buat Rambut #SahabatBuah Makin Berkilau

Buah bisa berperan sebagai penambah rasa ketika dicampurkan ke dalam jus sayur.

"Boleh dikasih buah tapi 10 persen, jangan sampai buahnya kebanyakan ngalahin sayurnya," tuturnya.

"Kita bisa mengombinasikan sayur apapun sesuai selera. Mulai dari pakcoy, sawi, brokoli, kale, dan lainnya. "Lalu campur buah sedikit, bisa jeruk sunkist, nanas, atau apapun," ujar Kartika.

#GridNetworkJuara