Sering Disepelekan, Buah Ceri Ini Ternyata Dijual Nyaris Setengah Juta Per Kilo! Siapa Sangka Ini Manfaat Luar Biasanya untuk Kesehatan

By Virny Apriliyanty, Kamis, 12 Desember 2019 | 07:10 WIB
Buah Kersen, Punya Harga Jutaan dan Bisa Sembuhkan Penyakit Jantung hingga Kanker Usus (dok. infocultures.blogspot.com)

5. Anti-inflamasi

Rebusan daun kersen juga memiliki sifat anti-inflamasi (anti-peradangan) dan juga dapat menurunkan demam.

6. Antiseptik

Rebusan daun kersen dapat membunuh mikroba atau bisa digunakan sebagai antiseptik.

Daun kersen terbukti bisa membunuh bakteri, termasuk: C. diphtheriae, S. aureus, P. vulgaris, S. epidermidis, dan K. rhizophil.

Sifat anti-bakteri itu berasal dari senyawa yang terkandung dalam daun kersen, seperti tanin, flavonoid, dan saponin.

7. Anti-tumor

Daun kersen juga dilaporkan memiliki efek anti-tumor.

Kandungan flavonoid yang dimiliki oleh daun kersen diketahui dapat menghambat pertumbuhan sel kanker.

Baca Juga: Sering Digunakan, Ternyata Alat Masak Ini Mengandung Racun yang Berbahaya Untuk Tubuh, Salah Satunya Teflon!

8. Melindungi jantung

Ekstrak daun kersen juga diketahui dapat melindungi miokardium yang berdampak pada penurunan yang signifikan dalam pembatasan kebocoran enzim dari miokardium.

Tak hanya buah, bunga, dan daun kersen, akar pohon kersen ternyata juga dapat menjadi obat anti kanker.

9. Anti-kanker

Salah satu studi menemukan adanya sifat anti-kanker pada pohon kersen, dengan ditemukannya flavonoid sitotoksik baru pada akar kersen.

Wah ternyata banyak banget ya manfaat tanaman kersen bagi kesehatan manusia, pantas harganya sekarang mahal.

Baca Juga: Resep Mendoan Sambal Kacang Enak Sempurna Untuk Camilan Sore Hari