Dianggap Baik, Kebanyakan Minum Air Justru Bisa Sebabkan Kejang, Koma sampai Kematian! Ini Tanda-tandanya

By Marcel Mariana, Rabu, 18 Desember 2019 | 18:30 WIB
Konsumsi Air Putih berlebih akan berakibat fatal bagi kesehatan. (astaga.com)

Orang yang beresiko kelebihan asupan cairan biasanya juga memiliki tanda sebagai berikut:

1. Minum air walau tidak haus Tubuh kita sudah diprogram untuk memberikan sinyal jika butuh air, yaitu muncul rasa haus.

Konsumsilah air tak lebih dari dua liter setiap hari, jika tubuh kita sehat.

Makin sering minum, kita justru akan makin mudah merasa haus.

Baca Juga: Enggak Nyangka! Ini yang Terjadi Pada Tubuh Saat Minum Air Putih Di Pagi Hari dalam Keadaan Perut Kosong

2. Tak pernah keluar rumah tanpa botol air

Botol Minum Ramah Lingkungan dapat digunakan di mana saja dan kapan saja

Jika kamu termasuk orang yang tak bisa meninggalkan rumah tanpa membawa botol air dan segera mengisinya ketika kosong, kamu beresiko kelebihan minum.

Menurut pakar ilmu olahraga Tamara Hew-Butler, kebanyakan minum air bisa menyebabkan kadar sodium dalam darah menjadi rendah, menyebabkan seluruh sel tubuh bengkak.

3. Sering buang air kecil

Jika kita cukup minum air, urine akan berwarna hijau bening.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini :