Dianggap Baik, Kebanyakan Minum Air Justru Bisa Sebabkan Kejang, Koma sampai Kematian! Ini Tanda-tandanya

By Marcel Mariana, Rabu, 18 Desember 2019 | 18:30 WIB
Konsumsi Air Putih berlebih akan berakibat fatal bagi kesehatan. (astaga.com)

"Sakit kepala juga bisa dialami karena konsentrasi garam di darah berkurang, menyebabkan sel-sel dalam organ tubuh membengkak, termasuk di bagian otak.

Akibatnya kita akan merasa pusing dan sakit kepala seharian," kata Hew-Butler.

6. Otot lemah dan gampang kram Tubuh yang sehat dan berfungsi normal berawal dari keseimbangan.

Semua harus seimbang, termasuk asupan cairan.

Kebanyakan minum air dapat menyebabkan kadar elektrolit menurun dan memicu beragam gejala, terutama nyeri otot dan kram.

Kita bisa mencegahnya dengan mengonsumsi cairan mengandung elektrolit seperti air kelapa.  

#GridNetworkJuara