Resep #KemilauKulinerIndonesia: Resep Combro Ayam Woku Enak, Camilan Tradisional yang Masih Digemari

By Dwi, Selasa, 14 Januari 2020 | 13:00 WIB
Tersaji Dengan Isian yang Super Lezat, Resep Combro Ayam Woku Ini Sukses Bikin Siapapun Ketagihan (Sajian Sedap)

Bahan Kulit:500 gram singkong parut100 gram kelapa parut kasar1/2 sendok teh garam1 batang daun bawang, diiris halus500 ml minyak untuk menggoreng

Bahan Isi:100 gram dada ayam fillet, dipotong kotak kecil3 lembar daun pandan, potong 21 lembar daun kunyit, potong 325 gram kemangi, diambil daunnya1 buah tomat, dipotong-potong50 gram tahu, dipotong kotak kecil, digoreng1 batang daun bawang, diiris halus200 ml air1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh gula pasir2 sendok makan minyak untuk menumis

Bumbu Halus:4 butir bawang merah2 butir kemiri, sangrai1 cm jahe1 cm kunyit, bakar1 buah cabai merah keriting1 buah cabai rawit merah

Cara Membuat Combro Ayam Woku: