Tak Ada yang Pernah Menyangka, Deretan Buah ini Bisa Mengurangi Resiko Asam Lambung Saat Beraktivitas!

By Marcel Mariana, Senin, 20 Januari 2020 | 18:30 WIB
Ilustrasi Penyakit Asam Lambung (tribunnews.com)

3. Cokelat

Coklat Gelap Bisa Turunkan Tekanan Darah

Pada umumnya cokelat mengandung kafein dan stimulan lainnya seperti theobromine, yang bisa mengakibatkan peningkatan asam lambung.

Selain itu, methylxanthine yang terkandung pada cokelat juga dipercaya dapat melemahkan kekuatan otot pada katup kerongkongan.

Serta, kandungan lemak di dalam cokelat yang cukup tinggi juga bisa memicu kambuhnya gejala maag.

Baca Juga: Rutin Minum Air Kunyit Hangat Selama Seminggu, Manfaat Tak Terduga Ini Akan Dirasakan Oleh Tubuh Di Pagi Hari

4. Kafein dalam kopi

Noda pada gelas teh atau kopi yang membandel sering bikin stres.

Kopi menjadi minuman yang banyak dicari orang-orang, tapi tahukah Anda jika kafein yang terkandung dalam kopi dapat melemahkan otot pada katup kerongkongan bagian bawah.

Hal inilah yang dapat meningkatkan asam lambung dan naik kembali ke kerongkongan sehingga menimbulkan rasa tidak nyaman ataupun sakit perut.

Baca Juga: Jangan Lagi Konsumsi Sayuran Ini Setiap Hari, Jika Tak Ingin Hal Mengerikan Mengintai Tubuh Anda!

5. Soda

10 alasan yang perlu Moms ketahui untuk menghindarkan Si Kecil dari minuman bersoda.

Selain membuat perut terasa kembung, soda dan minuman berkarbonasi dapat memicu peningkatan asam lambung dan menjadi sumber awal kemunculan maag.

Baca Juga: Jadi Pilihan Di Tanggal Tua, Makan Nasi dengan Garam Ternyata Punya Bahaya yang Tak Main-main Bagi Tubuh