Dianggap Bahaya Jika Diminum Setelah Makan, Siapa Sangka Minum Teh Sebelum Tidur Justru Bisa Turunkan Berat Badan, Ini Alasannya!

By Marcel Mariana, Senin, 27 Januari 2020 | 19:10 WIB
Teh Hijau (Tribun Jakarta)

Tanaman jahe dikenal memiliki kandungan antibiotik alami.

Rajin meminum rebusan dan seduhan jahe dipercaya dapat bermanfaat bagi tubuh.

Jahe memiliki manfaat baik bagi Anda yang ingin berdiet.

Mengonsumsi jahe dapat menurunkan berat badan secara alami dan sehat.

Sebab, air jahe hangat dapat membuat Anda kenyang.

teh jahe

Baca Juga: Ajaib! Deretan Hal Tak Terduga Ini Bisa Didapat Cuma dengan Rutin Minum Susu Dingin Setiap Pagi

Namun, manfaat ini masih perlu diteliti lebih lanjut.

Semua manfaat jahe itu dapat Anda rasakan dengan cara rajin meminum rebusan jahe.

Cara yang paling sederhana adalah merebus jahe dalam air.

Berikut beberapa resep membuat minuman jahe yang dapat Anda coba.

Baca Juga: Salah Kaprah! Bukan Jadi Penyebab Bisul, Makan 2 Butir Telur Setiap Hari Justru Punya Manfaat Luar Biasa Terutama Untuk Perempuan!