Jadi Buah Favorit Saat Makan Rujak, Siapa Sangka Kedondong Bisa Cegah Penyakit Mematikan Ini!

By Amanda Fanny, Rabu, 29 Januari 2020 | 12:45 WIB
Manfaat Kedondong (Grid Health)

Meski memiliki rasa asam dan sering membuat orang yang mengonsumsinya sakit perut, tetapi buah ini kaya akan nutrisi dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan.

Bukan hanya mengandung banyak vitamin, ternyata kedondong juga memiliki berbagai macam manfaat sebagai berikut.

1, Cegah Kanker

Ilustrasi kanker

Kedondong juga memiliki kandungan antioksidan yang dipercayai dapat melawan kanker.

Satu porsi buah kedondong menyediakan energi 48Kkal, 1 gram protein, 12 gram karbohidrat, 233 IU vitamin A, 30 mg vitamin C, 15 mg kalsium, 3 mg zat besi, dan 22 gram fosfor.

Buah ini juga mengandung serat makanan dan konstituen kompleks vitamin B, seperti tiamin dan riboflavin.

Baca Juga: Siapa Sangka Cuma dengan Minum Air Rebusan Kelapa, Tubuh Akan Rasakan 8 Hal Mencengangkan Ini!

Baca Juga: Selain Gampang Haus di Malam Hari, Ketiak Hitam Ternyata Juga Tanda Tubuh Idap Diabetes! Ini Alasannya

Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Asian Pacific Journal of Tropical Biomedicine, ekstrak buah dan daun kedondong menunjukkan sifat antimikroba, antioksidan, sitotoksik dan trombolitik yang kuat.

2. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Buah kedondong kaya akan vitamin C.

Ini meningkatkan fungsi sistem kekebalan tubuh.

Artikel akan berlanjut setelah video ini.