Siapa Sangka, Konsumsi Nasi Dingin Ternyata Lebih Sehat untuk Orang dengan Kondisi Ini! Anda Termasuk?

By Marcel Mariana, Kamis, 27 Februari 2020 | 15:45 WIB
Nasi Dingin baik buat diabetes (tribunnews.com)

Siapa Sangka Konsumsi Nasi Dingin Ternyata Lebih Sehat Untuk Orang Dengan Kondisi Ini! Jarang Ada Yang Tahu

SajianSedap.com - Nasi adalah makanan pokok orang Indonesia.

Karena itu, banyak orang menganggap dirinya belum makan kalau belum menyentuh nasi.

Namun belakangan, nasi sering dikaitkan dengan berbagai masalah kesehatan.

Ada yang bilang, nasi tinggi kalori sehingga membuat tubuh jadi gemuk.

Baca Juga: Pilih Tinggalkan BCL dan Noah, Sosok Orang Tua Ashraf Sinclair Ternyata Bukan Orang Sembarangan di Malaysia! Terungkap Caranya Cari Sesuap Nasi

Ada juga yang bilang kalau nasi menjadi penyebab penyakit diabetes nomor satu.

Tapi, tahukah Anda kalau makan nasi dingin dan panas bisa memberikan efek yang berbeda?

Bahkan, orang dengan kondisi ini disarankan untuk makan nasi dingin ketimbang panas, lo.