Perekat (aduk rata):2 sendok makan air2 sendok makan tepung terigu
Cara Membuat Martabak Telur Tahu Kari:
1. Isi, tumis bawang putih sampai harum. Masukkan daging giling. Aduk hingga berubah warna. Tambahkan tahu, kari bubuk, garam, merica, dan gula. Aduk sampai matang. Angkat. Sisihkan.
2. Aduk daun bawang bombay, daun bawang, dan tumisan.
3. Tambahkan telur. Aduk rata.
4. Ambil selembar kulit lumpia. Sendokkan bahan isi. Rekatkan dengan bahan perekat. Lipat kotak.
5. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang dan kuning keemasan.
Baca Juga: Resep Martabak Tahu Jamur Sederhana Ini Pasti Langsung Habis Begitu Disajikan
Baca Juga: Bikin Surprise Keluarga Dengan Membuat Martabak Tahu Renyahnya Juara!
Baca Juga: Resep Martabak Telur Ayam Rendang Enak, Camilan Istimewa Kesukaan Keluarga
Baca Juga: Resep Membuat Martabak Telur Kornet Mini Ini Bikin Si Kecil Ogah Jajan Di Luar
Baca Juga: Resep Martabak Telur yang Paling Mudah dan Lezat, Pasti Berhenti Beli Di Pinggir Jalan