Terbiasa Simpan Telur di Kulkas? Stop Dari Sekarang Kalau Masih Sayang Nyawa Anda!

By Marcel Mariana, Kamis, 5 Maret 2020 | 05:00 WIB
taruh telur di kulkas berbahaya (tribunews.com)

Telur segar masih rentan terhadap perubahan suhu. Pintu kulkas adalah bagian paling hangat dari keseluruhan bagian kulkas.

Selain itu, temperatur pada pintu kulkas berfluktuasi, terutama ketika kulkas dibuka. Itulah sebabnya jangan simpan telur di pintu kulkas.

Telur lebih baik disimpan di bagian lain di dalam kulkas, yang suhunya relatif lebih lebih stabil. Dan, sebelum disimpan, susun dulu telur di dalam karton.

Baca Juga: Jadi Menu Favorit BCL Saat Dimasakkan Ashraf Sinclair, Siapa Sangka Makan Telur Ternyata Simpan Segudang Manfaat Ini! Wajib Dikonsumsi

Ini bisa membuat telur segar selama 3 - 5 minggu.

Selama waktu penyimpanan tersebut telur masih bagus untuk diolah, asal bagian kulit telur tidak retak dan rusak.

Putih telur dan kuning telur yang sudah dipisahkan hanya bisa bertahan selama 2 - 4 hari.

Jadi, mulai sekarang jangan simpan telur di pintu kulkas lagi agar menghindari kontaminasi bakteri yang dapat mengganggu kesehatan tubuh.

Baca Juga: Jadi Favorit Orang Indonesia, Makan Telur Setengah Matang Ternyata Berbahaya Banget Bagi Tubuh!

Artikel Ini Telah Ditayangkan Di Tribuntravel.com Dengan Judul,Mulai Sekarang Hentikan Simpan Telur di Kulkas, Akibatnya Bisa Bahaya