Padahal Diajak Keliling Dunia dan Hidup Enak, Lala Pengasuh Rafathar Ngaku Kelakuan Raffi dan Nagita Ini Buat Dirinya Mau Berhenti Kerja: 'Capek Sebenernya'

By Rafida Ulfa, Sabtu, 7 Maret 2020 | 07:45 WIB
Lala Pengasuh Rafathar Beberkan Ingin Resign Sejak Awal Kerja karena Muak Lihat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Lakukan ini Setiap Hari : Lala Nangis Mulu! (tangkap layar youtube Rans Entertainment)

Tak Kuat dengan Kegiatan Raffi Ahmad Ini

Sama dengan sang bos, Lala juga kerap mendapatkan endorse.

Bahkan, ketika Lala mengatakan sedang sepi endorse, Nagita Slavina justru turut menanyakan penyebabnya.

Mendengar penyebabnya akibat kesibukan Lala mengasuh Rafathar membuat Raffi Ahmad dan Nagita tersenyum.

Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Lala, Rafathar

Baca Juga: Tak Ikut Rans ke Korea, Lala Pengasuh Rafathar Dihujat Setelah Unggah Foto Mesra Bareng Pacar Saat Makan di Mall: 'Gimmicnya Mantap'

Baca Juga: Penghasilannya Rp 67 Miliar Per Bulan, Jepit Rambut Nagita Slavina Saat Makan Nasi Bungkus Bikin Warganet Melongo

"Berarti kerjanya bener," ucap Nagita dan Raffi pada tayangan Youtube Rans Entertaiment.

Tak hanya itu, Lala pun sudah membangun rumah di kampung halamannya dari uang hasil endorsenya tersebut.

Lala juga menjadi salah satu karyawan yang diajak keliling dunia.

Ia pun menganggap Swiss menjadi negara yang paling berkesan untuk dirinya.

Namun, Lala justru sempat berpikiran untuk menyudahi kerjanya dengan Raffi dan Nagita.

Namun, hal itu terjadi ketika Lala baru mulai bekerja.