Bak Angin Segar, Ahli Beberkan Ternyata Tak Semua Orang Bisa Tertular Corona! Dapat Dicek dengan Cara Ini

By Rafida Ulfa, Sabtu, 28 Maret 2020 | 08:17 WIB
Ilustrasi virus corona. (freepik.com)

Tes Pendeteksi Kekebalan Virus Corona

Pasien corona di Indonesia yang semakin hari bertambah tentunya menimbulkan kekhwatiran untuk masyarakat.

Hal yang hanya bisa dilakukan masyarakat saat ini hanya menuruti himbauan untuk tidak keluar rumah.

Namun jangan panik dulu, ternyata tidak semua orang bisa tertular virus ini, lho!

Ilustrasi virus corona

Baca Juga: Akibat Corona, Artis Cantik ini Ungkap Kenyataan Pahit Rumah Tangganya, 'Sudah Pisah Ranjang 5 Hari'

Baca Juga: Dianggap Bisa Bunuh Virus Corona, Ternyata Sabun Antiseptik Tidak Dianjurkan Dokter, ini yang Jadi Alasannya

Mengutip dari Daily Star pada Selasa (24/03), Para Ilmuwan mengembangkan sebuah alat tes untuk mendeteksi kekebalan terhadap virus corona.

Peneliti dari New York berencana meluncurkan detektor antibodi ini dalam beberapa hari ke depan.

Artinya, ini mengisyaratkan bahwa tidak semua orang bisa terinfeksi virus corona hal itu tergantung imunitas seseorang.

Siapapun yang diverifikasi memiliki kekebalan tertentu akan diizinkan keluar dan melakukan kontak sosial penuh, demikian laporan tersebut disampaikan.

Karena mereka dianggap tidak akan menularkan virus.