Hanya saja, penggunaan tepung beras terbatas hanya pada kue tradisional.
2. Takaran tepung
Kalau sudah tahu mau menggunakan tepung yang mana, saatnya kita membuat kue.
Tapi, bisakah kita menggunakan resep biasa dan tinggal mengganti tepung terigunya dengan tepung pilihan kita?
Sayangnya hal itu tidak bisa dilakukan.
Baca Juga: Resep Kentang Goreng Tepung Enak, Hidangan Ala Resto yang Mudah Dibuat
Takaran tepung terigu pada resep tidak bisa disamakan begitu saja dengan tepung-tepung di atas.
Jadi, mau tidak mau kita harus memiliki resep yang sudah menggunakan salah satu pilihan tepung.
3. Perbedaan hasil
Mengganti tepung terigu pastinya akan menghasilkan tekstur cake yang berbeda.
Cake yang tidak menggunakan tepung terigu pasti hasilnya akan lebih bantet.