Tips Menyimpan Daging Supaya Awet Sampai 1 Tahun! Gampang Banget dengan 4 Langkah Ini

By Rafida Ulfa, Jumat, 10 Juli 2020 | 08:30 WIB
begini tips menyimpan daging agar tetap tahan lebih dari 1 tahun (Lisovskaya)

2. Jangan menyimpan daging dalam ukuran besar

Sebelum daging disimpan, potong-potong daging menjadi ukuran yang lebih kecil.

Kemudian simpan dalam beberapa plastik sebelum dimasukkan ke dalam freezer.

Bagi juga sesuai porsi memasak.

Jadinya, ketika butuh hanya sedikit, kita tidak perlu mengeluarkan seluruh daging.

Daging akan makin cepat busuk kalau suhunya terus berubah-ubah.

Baca Juga: Rahasia Bikin Bumbu Balado Ala Padang yang Medok dan Nendang Gurihnya, Contek Caranya!

3. Dinginkan terlebih dahulu

Agar daging tahan lama lebih dari 1 tahun, jangan langsung simpan daging dalam freezer.

Ada baiknya daging lebih dulu dimasukkan ke dalam kulkas selama 4 sampai 5 jam.

Setelah itu, baru pindah penyimpanan ke dalam freezer setelah daging menjadi dingin.

Baca Juga: Enggak Perlu Pakai Tenaga, Begini Tips Bersihkan Talenan dengan 3 Bahan Alami Ini, Dijamin Kinclong Seperti Baru!

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.