Beredar Kabar Nasi yang Disimpan Dalam Kulkas Selama 12 Jam Lebih Sehat Daripada Nasi Panas, Benarkah Demikian? Begini Kata Peneliti

By Siti Afifah, Senin, 20 Juli 2020 | 07:15 WIB
Nasi dingin dipercaya lebih sehat dari pada nasi panas, begini penjelasan peneliti yang diluar dugaan (Kompas.com)

Nasi Dingin Lebih Baik?

Mengonsumsi nasi memang paling nikmat dalam keadaan panas atau hangat.

Tapi tahukah kamu kalau ternyata makan nasi yang sudah dingin justru lebih bagus bagi sebagian orang?

Hal ini seperti yang dilansir dari TribunStyle melalui Smith Sonian Mag.

Nasi putih

 

Ternyata, makan nasi dingin sangat disarankan untuk para penderita diabetes.

Baca Juga: Merinding! Seorang Satpam Nekat Makan Nasi Padang Pakai Obat Nyamuk, Kisah Dibaliknya Ternyata Bikin Geram

Baca Juga: Hati-hati! Nasi Merah Ternyata Lebih Berbahaya Daripada Nasi Putih, Begini Kata Peneliti

Alasannya, kandungan karbohidrat yang terdapat pada nasi yang dingin ternyata lebih rendah jika dibandingkan dengan nasi yang masih panas.

Sehingga ketika dikonsumsi maka glukosa yang masuk dalam tubuh akan jauh lebih sedikit.

Jadi penderita diabetes tidak perlu khawatir kadar gula akan naik.

Namun, pada orang dengan kondisi kesehatan normal, nasi dingin atau panas tidak akan jadi masalah. 

Nasi panas pun tidak akan menyebabkan lonjakan gula darah yang terlalu berlebihan. 

Jadi, kebenaran isu ini tergantung pada kondisi kesehatan masing-masing orang, ya.

 Baca Juga: Selama Ini Kita Salah, Makan Nasi Padang Ternyata Ada Tekniknya! Begini Caranya Agar Bisa Berikan Manfaat Tak Terduga untuk Tubuh

Baca Juga: Waspada! Mencuci Beras di Wadah Rice Cooker Ternyata Bisa Picu Hal Mengerikan Ini Untuk Tubuh! Hindari Sekarang Juga